SASTRA

Tuesday, 12 November 2013

CARA MENSYUKURI HARI INI

Pernahkah teman-teman berpikir bahwa dunia ini sangat luas? Manusia sebagai makhluk Allah yang memiliki derajad tinggi (karena memiliki akal) seharusnya dapat menyadari bahwa banyak sekali anugerah yang telah Allah berikan kepada kita. Bahkan kita tidak dapat menyebutkan semua berkah yang Allah berikan kepada kita, jika dihitung dari awal kita lahir ke dunia ini hingga sekarang masih bernapas.
Mungkin dari 'nafas' yang teman-teman hembuskan detik ini, kadang sering terlupakan sebagai suatu berkah yang harus diSYUKURi.

Saturday, 2 November 2013

Teknologi Touchscreen

Well, guys, come back with me. I'm going to tell ya some information that may be useful. It's about touchscreen! apa itu touch screen? bagaimana sejarah dan perkembangannya? check this out!

Wednesday, 7 March 2012

Seek at Mom's Wardrobe :D

Pengen hunting fashion?
jangan buru-buru! coba deh check kamar mommy kita, siapa tahu palah sesuai dengan yang kita cari, so bisa hemat biaya, kan? lol

FT -- Scallop Skirt

Bosan dengan rok lamamu? Let's make it new again! Kalo kamu punya rok span atau A line yang menurut kamu already old-fashioned? Tenang aja, Scallop skirt bisa jadi ide yang bagus. So, Ready to make one for yourself?

Tips Merawat Lovely Batik

Batik, yang merupakan hasil karya negeri kita sekarang enggak cuma sebagai kain yang dipadukan dengan kebaya aja. Batik juga bisa dibikin jadi dress, rok, bahkan jadi kaos santai. Nah, biar kaos batik kita tetap cantik, tahan lama, dan enggak gampang melar, nih gimana cara merawat kaos batik kesayangan kita.

Let's Make a Cute Lace Bow Tie!


Gals, yuk kita bikin lace bow tie alias dasi kupu-kupu dari bahan renda. Warna dan pola renda yang beragam, bakalan seru buat mempercantik penampilan kita. Mau di mix dengan dress saat acara formal, atau saat memakai kemeja ataupun kaos, bisa bikin gaya kita jadi 'beda'. Caranya gampang kok..

Monday, 5 March 2012

Recipe -- Pizza

Bahan-Bahan Pizza :


Roti :


500 gram tepung terigu protein sedang
1/2 sendok teh garam
1 sendok makan ragi instan
250 gram air hangat
2 sendok makan minyak zaitun